Agar membaca bukan sekadar membaca, bagaimana caranya membaca sambil membangun empati anak? Kegiatan membaca bagi anak mungkin menjadi salah satu kegiatan edukasi yang bisa dilakukan oleh orang tua. Namun, jika kegiatan membaca tersebut hanya sekadar membaca dan dilakukan dengan proses yang sama, tentunya lama kelamaan kegiatan tersebut akan menjadi sesuatu yang membosankan bagi anak. Untuk…
Category: Pengetahuan
Pentingnya Memahami Bahasa Ibu Sebelum Mempelajari Bahasa Asing bagi Anak
Belajar bahasa asing memang penting, tapi kalau anak belajar bahasa asing sebelum mahir bahasa ibunya, akan berpengaruh baik nggak, ya? Mengingat banyaknya pengaplikasian bahasa asing (khususnya bahasa Inggris) dalam kehidupan sehari-hari, membuat banyak orang tua yang memberikan perhatian ekstra terhadap anaknya dalam hal pendidikan. Misalnya, mendaftarkan anaknya di sekolah bertaraf internasional, mendaftarkan anak les bahasa,…
Kelola E-Waste dari Rumah
Bicara tentang lingkungan hidup, salah satu hal yang paling sering menjadi topik menarik untuk dibahas adalah timbunan sampah. Kita juga sering mendengar prinsip pemilahan sampah dari sumber yang pada umumnya diklasifikasikan menjadi sampah organik dan anorganik. Padahal zaman sekarang, manusia semakin konsumtif terhadap teknologi berupa ponsel, laptop, televisi, mesin cuci, dan barang-barang elektronik lainnya. Apakah…
Bye-Bye, Bad Habits!
Apakah Ibu dan Sisters punya kebiasaan buruk dan kesulitan untuk mengubahnya? Misalnya ketika bangun di pagi hari dengan suasana rumah yang masih hening, lalu ingin memanfaatkannya untuk me time produktif tanpa diganggu, seperti menulis, olahraga, atau crafting. Namun, kemudian Ibu dan Sisters mengambil smartphone, duduk bersandar di sofa, dan membuka aplikasi media sosial. Scrolling… scrolling……
Mengabadikan Nilai Kehidupan Melalui Tulisan
Tahukah Ibu dan Sisters hal yang bisa menjaga masa depan? Salah satu jawabannya adalah pelajaran hidup yang tersirat dalam berbagai peninggalan sejarah, seperti karya seni rupa, karya arsitektur, atau bahkan sebuah kalimat. Dari tiga bentuk peninggalan yang dikenal, peninggalan berupa nilai-nilai kehidupan dinilai lebih penting daripada peninggalan dalam bentuk fisik tubuh (gen, kesehatan dan bentuk…