Sebagian besar orang tua beranggapan bahwa mendidik anak itu adalah dengan memasukkan anak mereka ke sekolah. Terlebih di era modern dan canggih seperti sekarang, para orang tua seakan berlomba-lomba mencari sekolah terbaik dan favorit untuk anak-anaknya agar mendapatkan pendidikan yang terbaik pula. Memang tidak salah, namun jika kita renungi lagi, fenomena ini menimbulkan pertanyaan tentang…
Tag: Persiapan Sekolah
Anak Masuk SD di Jepang, Apa Saja Persiapannya?
Berbeda dengan Indonesia, tahun ajaran baru sekolah di Jepang dimulai dari bulan April. Namun, persiapan untuk masuk sekolah dasar di Jepang biasanya sudah dimulai sekitar bulan Oktober/November. Bagi anak yang sudah genap berusia 6 tahun per 1 April, wajib mengikuti pendidikan sekolah dasar, baik warga negara Jepang maupun warga negara asing yang tinggal di Jepang….